Friday, July 4, 2014

Mitos 350 Tahun Penjajahan

3 Tersangka penganiaya siswa SMA 3 juga pernah dilaporkan polisi

Polisi masih terus mendalami kasus tewasnya Padian Prawiryodirja (16) dan Arfiand Caesar Al Irhami (16), siswa SMA Negeri 3 Setiabudi yang mengikuti kegiatan pecinta alam di Tangkuban Perahu, Jawa Barat beberapa waktu lalu. Tim penyidik menemukan tiga dari lima orang tersangka penganiayaan yang pernah melakukan tindakan yang sama dan akhirnya dilaporkan ke Polda Metro Jaya."Februari 2014 ada file data yang terjadi, penganiayaan terhadap kelompok pecinta alam yang didapat dari Polres Jakarta Selatan. ... selengkapnya...



Moeldoko: TNI Netral-Tegas Dalam Pengamanan Pilpres

Panglima TNI Jenderal Moeldoko mengatakan pihaknya netral, tegas dan profesional dalam menjalankan tugas operasi pengamanan Pilpres 9 Juli mendatang. "Dalam menjalankan tugas operasi pengamanan pemilu tema besar kami netral, tegas dan profesional. Kita netral dalam konteks politik dan praktis," ujar Jenderal Moeldoko dalam diskusi "Kemerdekaan Pers dalam Kaitan dengan Pilpres" di Dewan Pers, Jakarta, Jumat. Menurut dia, TNI menjalankan tugas tidak pandang bulu kalau salah harus ditindak sebagaimana mestinya. ... selengkapnya...



Didukung koran The Jakarta Post, ini kata Jokowi

Hari ini dua media telah secara resmi memberikan dukungannya kepada salah satu calon presiden Indonesia, The Jakarta Post dan The Economist. Calon presiden yang mereka dukung adalah Joko Widodo (Jokowi).Dikonfirmasi mengenai dukungan media ini, Jokowi mengatakan, tidak pernah ada kontrak apapun dengan mereka. Karena selama ini, dia hanya melakukan kontrak dengan masyarakat dan rakyat, bukan politisi ataupun media."Tidak ada kontrak apapun dengan partai politik. Tidak ada kontrak apapun dengan media. Tidak ada kontrak apapun dengan siapapun. ... selengkapnya...



Hati-hati, politik uang mulai serang kampus

Menjelang pilpres 9 Juli 2014, kasus dugaan politik uang (money politic) mulai menyerang warga. Tak tanggung-tanggung, sasarannya bukan masyarakat biasa, tetapi mahasiswa.Di Solo, Jawa Tengah 7 mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) yang sedang nongkrong di warung kopi, tiba-tiba didatangi 2 orang pengendara sepeda motor yang berboncengan. Tanpa melepas helm, salah satu diantaranya langsung membagikan amplop berisi sejumlah uang. Tak berlama-lama, orang tersebut langsung pergi tanpa banyak bicara. ... selengkapnya...



Pers Indonesia Berkomitmen Jaga Suasana Kondusif Pilpres

Komponen pers Indonesia menyatakan komitmen bersama untuk menjaga suasana kondusif terkait pelaksanaan Pemilu Presiden 2014. Komitmen bersama tersebut dibacakan oleh Ketua Dewan Pers Bagir Manan yang disaksikan oleh Kapolri Jenderal Sutarman, Panglima TNI Jenderal Moeldoko bersama perwakilan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI), dan Forum Pemred di Gedung Dewan Pers, Jakarta, Jumat. Bagir Manan mengatakan pers Indonesia, berkomitmen untuk gunakan kemerdekaan pers untuk kepentingan publik. ... selengkapnya...



Pakar: Pemilu Presiden Sudah Seharusnya Satu Putaran

Keputusan Mahkamah Konstitusi yang memutuskan Pemilu Presiden 2014 digelar satu putaran sudah tepat, sesuai kondisi jumlah calon yang tidak mengharuskan dua putaran, kata pakar politik Universitas Parahyangan Asep Warlan di Bandung, Jumat. "Putusan MK tepat karena berdasarkan hukum konstitusional bersyarat, kita tidak perlu melaksanakan pemilu dua putaran, perhitungannya 50+1 (persen) berarti kemenangan," kata Asep Warlan. Ia menyebutkan ada tiga hal dari faktor hukum dari keputusan MK yang dinilainya sudah tepat. ... selengkapnya...



PDIP Solo siagakan 4.200 satgas anti politik uang

Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Solo, Jawa Tengah menyiagakan 4.200 personel satuan tugas (Satgas) politik uang. Ribuan satgas tersebut akan bekerja 24 jam nonstop sejak masa tenang hingga saat pencoblosan pemilu presiden 9 Juli mendatang.Ketua DPC DPC PDIP Kota Surakarta, FX. Hadi Rudyatmo mengatakan mereka akan diapelkan secara tertutup di Graha Saba Buana pada Sabtu (5/7) malam."4.200 satgas anti politik uang itu terdiri dari 3.500 anggota satgas PDIP ditambah pengurus ranting dan anak ranting, besok malam kita apelkan," ujar Rudy, di Balai Kota Solo, Jumat (4/7). ... selengkapnya...



Agustinus dipukuli debt collector, ini kata Bank BNI

Korban pemukulan debt collector, Agustinus Reinhard melayangkan surat somasi kedua kalinya ke Bank BNI Cabang Jakarta Kota. Agustinus dipukuli debt collector saat hendak mengurus tagihan kartu kredit kakaknya. Menanggapi kasus ini pihak BNI mengaku kasus ini bukan merupakan kasus pemukulan debitur BNI, melainkan perselisihan antara Collection Agency dengan Agustinus Reinhard. BNI pun mengaku tidak mengetahui secara jelas motif perselisihan tersebut. ... selengkapnya...



Cegah politik uang jelang coblosan, Jatim terapkan jam malam

Cegah politik 'wani piro' jelang coblosan Pilpres 9 Juli, Gubernur Jawa Timur, Soekarwo menerapkan jam malam di kampung-kampung yang ada di seluruh wilayah kabupaten dan kota. Penerapannya, dimulai pada pukul 18.00 WIB, sehari sebelum coblosan hingga hari H, untuk menghindari 'serangan fajar' masuk ke kampung-kampung."Tujuannya agar tidak ada intimidasi untuk mempengaruhi pilihan masyarakat agar memilih pasangan tertentu dengan cara menggunakan uang," terang Soekarwo, Jumat (4/7). ... selengkapnya...



Mitos 350 Tahun Penjajahan

SEBAGAI orang yang nyaris 25 tahun menetap di Belanda, saya sering ditanya tentang masa lampau Belanda di Indonesia. Ada pertanyaan menarik seperti adakah bekas-bekas masa lampau itu terlihat di Belanda? Ada pula pernyataan langsung seperti “Apakah Belanda sampai 350 tahun menjajah Indonesia?” Bagi saya, itu tidak terlalu menarik.Apakah benar Belanda menjajah selama itu?Ayo kita hitung. Apakah kita harus bersetuju bahwa Belanda mulai menjajah Indonesia bersamaan dengan berdirinya VOC pada 1602? Mungkin karena tidak tahu versi angka tahun lain, biasanya langsung dijawab setuju. ... selengkapnya...



via Mitos 350 Tahun Penjajahan

No comments:

Post a Comment